Kerjasama Ekonomi Internasional Dibawah Naungan PBB

21:49
1.International Bank of Reconstruction and Development (IBRD)
  • berdiri: 27 desember 1945,di Washington,USA
  • tujuan: memberi kredit jangka panjang kepada negara-negara yang sedang berkembang untuk membiayai pembangunannya
  • Indonesia menjadi anggota IBRD pada tahun 1954
2.International Monetary Fund (IMF)

  • berdiri: 27 september 1945
  • markas besar:Washington,USA
  • tujuan: membantu negara-negara yang mengalami defisit neraca pembayarannya
3.United Nation Industrial Development Organization (UNIDO)
  • berdiri: 24 juli 1967
  • markas besar:Wina,Austria
  • tujuan: meningkatkan pembangunan bidang industri bagi negara-negara berkembang
4.United Nation Development Program (UNDP)
  • berdiri: novenber 1965
  • tujuan: memberikan sumbangan untuk membiayai program-program pembangunan,terutama negara-negara yang sedang berkembang
5.Food and Agriculture Organization (FAO)
  • berdiri: 16 oktober 1945
  • markas besar: Roma,Italia
  • tujuan: meningkatkan jumlah dan mutu pangan serta menyelenggarakan persediaan bahan makanan dan produksi agraris intrernasional
  • Indonesia pernah mendapat penghagaan atas keberhasilannya dalam swasembada pangan
6.International Labour Organization (ILO)
  • berdiri: 11 april 1919
  • markas besar: Jenewa,Swiss
  • tujuan: memperjuangkan keadilan dan perbaikan nasib buruh dan keluarganya
  • dibentuk oleh LBB melalui traktat versailes

Share this :

Previous
Next Post »